Prediksi Burnley vs Aston Villa 28 Januari 2021
Prediksi Burnley vs Aston Villa 28 Januari 2021 – Pekan ke-20 premier league kali ini akan mempertemukan tuan rumah burnley yang akan menjamu aston villa di stadion turf moor pada hari kamis dinihari nanti. Performa kedua tim di liga premier inggris sedang dalam form yang bisa dibilang sedikit berbeda.
Aston villa setelah 3 kekalahan berturut-turut akhirnya mampu menang dengan skor 2-0 atas aston villa di stadion villa park. Sedangkan burnley menang secara mengejutkan atas tuan rumah liverpool dengan skor 0-1 lewat gol semata wayang barnes dari titik putih. Dan di babak putaran keempat piala FA, mereka menang telak 0-3 dari tuan rumah fulham di stadion craven cottage.
Di kubu aston villa hanya haruse yang absen karena cedera sedangkan burnley kemungkinan akan tampil full team. Saat ini aston villa ada di peringkat ke-8 dengan raihan 29 poin dari 17 laga sedangkan burnley menjauh dari zona degradasi dan kini ada di peringkat ke-15 dengan raihan 19 poin dari 18 laga.
Grealish jelas akan menjadi andalan di lini depan villa bersama dengan watkins dan kini juga ada traore sebagai senjata baru mereka. Sedangkan burnley di lini depan ada wood dan barnes yang akan kembali menjadi andalan klub yang bermarkas di turf moor ini. Pada pertemuan pertama kedua tim di stadion villa park, aston villa dan burnley bermain imbang 0-0.
Dari total 76 laga yang pernah terjadi antara kedua tim, 29 kemenangan menjadi milik burnley dan 28 kemenangan menjadi milik aston villa serta 19 kali kedua tim bermain imbang sejauh ini. Dari statistik yang ada maka hasil imbang adalah yang paling adil untuk kedua tim. Namun aston villa pastilah ingin meraih kemenangan agar bisa kembali ke zona papan atas jika memungkinkan.
Sedangkan burnley, fokus mereka nampaknya di setiap musim adalah agar terhindar dari zona degradasi. Pencetak gol terbanyak di burnley adalah wood dengan 3 gol disusul rekan duetnya barnes dengan 2 gol. Sedangkan aston villa punya watkins dengan 7 gol dan el ghazi dengan 5 gol bersama dengan kapten tim dan andalan mereka yaitu grealish.
Prediksi Bola Lainnya :
Pertandingan : Burnley vs Aston Villa
Liga : Premier League
Hari/Tanggal : Kamis/28 Januari 2021
Pukul : 01.00 WIB
Stadion : Turf Moor
Siaran TV : Mola TV
Prediksi Susunan Pemain Burnley vs Aston Villa 28 Januari 2021
Burnley (4-2-3-1) : Pope; Lowton, Tarkowski, Mee, Pieters; Gudmundsson, Westwood, Brownhill, Brady; Wood, Barnes.
Aston Villa (4-2-3-1) : Martinez; Cash, Konsa, Mings, Targett; Douglas Luiz, McGinn; B.Traore, Grealish, El Ghazi; Watkins.
Head to head Burnley vs Aston Villa
18/12/20 Aston Villa 0 – 0 Burnley
01/01/20 Burnley 1 – 2 Aston Villa
28/09/19 Aston Villa 2 – 2 Burnley
24/05/15 Aston Villa 0 – 1 Burnley
29/11/14 Burnley 1 – 1 Aston Villa
Lima pertandingan terakhir Burnley
09/01/21 Burnley 1 – 1 Milton Keynes Dons
13/01/21 Burnley 0 – 1 Manchester United
16/01/21 West Ham United 1 – 0 Burnley
22/01/21 Liverpool 0 – 1 Burnley
24/01/21 Fulham 0 – 3 Burnley
Lima pertandingan terakhir Aston Villa
29/12/20 Chelsea 1 – 1 Aston Villa
02/01/21 Manchester United 2 – 1 Aston Villa
09/01/21 Aston Villa 1 – 4 Liverpool
21/01/21 Manchester City 2 – 0 Aston Villa
24/01/21 Aston Villa 2 – 0 Newcastle United